KEMAMPUAN NUMERASI SISWA DI UPTD SDN SOBO
DOI:
https://doi.org/10.36312/madu.v2i1.119Abstract
Kemampuan numerasi merupakan salah satu kemampuan dasar yang harus dimiliki oleh seseorang guna menunjang kesuksesan dalam kehidupannya. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan tentang profil kemampuan numerasi siswa sekolah dasar di SDI Waruwaja. Hasil penelitian menunjukan bahwa, kemampuan numerasi siswa masih dalam kategori rendah. Hal ini disebabkan oleh beberapa faktor seperti buku paket yang selama ini hanya disediakan saat berada di sekolah, media pembelajaran yang kurang menarik sehingga pembelajaran menjadi membosankan, dan belum terbiasanya siswa diberikan soal cerita sehingga kemampuan numerasi siswa dalam memecahkan soal cerita masih banyak kesalahan, begitupun tindak lanjut terhadap kompetensi guru dalam mengajar matematika supaya tidak adanya miskonsepsi pada pembelajaran.
Downloads
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Maria Bate, Fransika Poang, Melkior Wewe, Noni Stephana A Lodo
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
CC Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0